Contoh Surat Skoring Santri Karena Pelanggaran Berat
Contoh Surat Skoring Santri Karena Pelanggaran Berat
KOP PONDOK PESANTREN
SURAT SKORSING
SANTRI
Nomor:
Yang
bertanda tangan di bawah ini pengasuh
Pondok Pesantren Hasan Jufri menyatakan bahwa santri
berikut:
Nama Santri :
TTL :
Kelas Pondok :
Kelas Formal :
Alamat :
Nama Wali :
Telah melakukan pelanggaran terhadap tata tertib Pondok Pesantren Hasan Jufri dengan kategori pelanggaran berat, sehingga dikenakan sanksi berupa Skorsing (dipulangkan) selama 1 (satu) bulan terhitung mulai 16 Maret 2024 sampai dengan 15 April 2024.
Sanksi dalam surat skorsing ini berlaku dan terkait pada lembaga di bawah Yayasan Pondok Pesantren Hasan Jufri.
Demikian surat pernyataan ini dibuat dengan sebenarnya.
Kebunagung,
Maret 2024
Pengasuh,
(Nama
Pengasuh)
Post a Comment for "Contoh Surat Skoring Santri Karena Pelanggaran Berat"